Ide Rak Buku Dari Kardus

Ide Rak Buku Dari Kardus

Lapisi dengan Kertas Kraft

Kembali ke kardus yang sudah disusun menjadi rak, proses selanjutnya adalah tahap finishing.

Pada tahap ini, Moms memerlukan kertas kraft untuk melapisi kardus.

Mulailah dari bagian pinggir dan ujung-ujung kardus.

Setelahnya, barulah lapisi bagian tengah rak.

Moms dapat menggunakan lem agar kertas kraft bisa melekat erat pada rak.

Selain kertas kraft, Moms juga bisa gunakan jenis kertas lain seperti kertas kado atau koran bekas sebagai pelapis rak buku.

Baca Juga: 3+ Cara Membuat Patung dari Tanah Liat, Ajarkan Anak Yuk!

Rak Buku dari Kardus AQUA Sederhana

Rak buku dari kardus AQUA merupakan pilihan praktis untuk menyimpan buku-buku yang tidak terlalu berat. Ketika membuat rak buku ini, pastikan kardus yang digunakan masih dalam kondisi bagus. Berikut adalah langkah langkah membuat rak buku dari kardus AQUA sederhana:

Bahan yang diperlukan:

Langkah-langkah membuat:

Baca juga: 7 Kerajinan dari Botol Plastik yang Mudah Dibuat & Bermanfaat

Cara Membuat Rak Buku dari Kardus AQUA

Dengan sedikit kreativitas dan bahan sederhana, Anda dapat membuat rak buku unik dan bisa menjadi bagian dekoratif dari ruangan di rumah. Berikut adalah beberapa panduan untuk membuat rak buku dari kardus AQUA yang mudah dan bermanfaat.

Potong Kardus Menjadi Beberapa Bagian

Setelah melakukan pengukuran, potong sesuai garis batas yang telah dibuat.

Untuk proses pemotongan, baiknya lakukan jauh dari jangkauan anak.

Tajamnya cutter bisa saja melukai anak jika tidak berhati-hati.

Jadi, pastikan Moms dan Dads mengawasi Si Kecil selama pembuatan rak buku ini, ya.

Potong Kayu Triplek

Selagi menunggu lemnya mengering, Moms bisa mulai mengukur kayu triplek.

Potongan kayu triplek ini nantinya digunakan untuk menutupi beberapa bagian rak.

Rak Buku dari Kardus AQUA Berwarna

Rak buku dari AQUA yang dihiasi dengan berbagai warna adalah pilihan menarik bagi yang menginginkan rak buku cantik dan berfungsi sebagai dekorasi ruangan. Penggunaan kertas kado atau cat warna dapat memberikan sentuhan menarik pada rak ini. Berikut adalah langkah-langkah untuk membuat rak buku berwarna dari kardus AQUA:

Bahan yang diperlukan:

Itu dia langkah-langkah membuat rak buku dari kardus AQUA yang bisa Anda coba. Sambil berkreasi membuat rak buku, pastikan juga Anda selalu memenuhi kebutuhan cairan tubuh dengan AQUA DULU.

AQUA adalah air minum produksi asli Indonesia dengan kandungan mineral alami yang berasal dari 19 pegunungan terpilih dan terlindungi di Indonesia. Sumber air AQUA juga terjaga kemurniannya dengan lapisan pelindung alami sehingga bebas dari pencemaran. Tak heran, AQUA terasa dingin alami dan segar tanpa perlu didinginkan terlebih dahulu.

Keamanan dan kehalalan AQUA juga tak perlu diragukan lagi. Seluruh produk AQUA telah bersertifikat Halal dan memenuhi standar keamanan pangan sesuai persetujuan BPOM dan SNI.

Jadi, tunggu apa lagi? Ciptakan ruang baca nyamanmu dengan rak buku dari kardus AQUA dan segarkan diri dengan AQUA DULU. AQUA 100% Indonesia, 100% Halal, dan 100% Murni.

Baca juga: 10 Manfaat Pengelolaan Sampah yang Baik bagi Kehidupan

Cara Membuat Rak Buku dari Kardus Mie Instan

Foto: Cara Membuat Rak Buku dari Kardus (Udsregep.com)

Pada dasarnya, cara membuat rak buku dari kardus mie instan atau kardus apa pun sama saja.

Namun pertanyaannya adalah apakah kuat dan tahan lama?

Nah, di bawah ini Orami sajikan cara membuat rak buku dari kardus bekas pakai yang pastinya kokoh dan tahan lama.

Seperti apa? Yuk, disimak!

Lem Semua Sisi Rak

Setelah dirasa halus dan rapi, rekatkan semua sisi rak dengan menggunakan lem super.

Manfaatkan glue gun untuk memudahkan pengerjaan.

Gunakan CD untuk Bagian Melingkar

Untuk membuat efek seperempat lingkaran pada salah satu bagian rak, manfaatkanlah CD bekas.

Caranya adalah dengan meletakkan CD di bagian ujung salah satu persegi panjang.

Batasi kembali lingkaran yang dihasilkan dengan menggunakan pulpen.

Setelah itu, barulah potong bagian lingkaran tersebut menggunakan cutter.

Amplas bagian ujung dan pinggiran agar terlihat lebih rapi dan halus.

Baca Juga: 8 Cara Membuat Bingkai Foto dari Kardus, Banyak Kreasi!

Cara membuat rak buku dari kardus ini ternyata mudah dipraktekan di rumah, lho Moms!

Bagi Moms dan keluarga yang senang dengan koleksi buku bacaan di rumah. Pasti ingin menaruhnya di tempat terbaik.

Rak buku menjadi barang wajib yang harus ada di rumah untuk Moms yang memang sehari-hari tidak pernah terlewat membaca buku.

Dengan membuat rak buku sendiri yang kreatif, koleksi buku keluarga akan lebih spesial dan menarik.

Cara membuat rak buku dari kardus mie instan atau kardus bekas sepatu atau lainnya misalnya, dapat Moms adaptasi untuk material rak buku favorit.

Jadi, jika di rumah Moms punya barang-barang bekas seperti kardus yang nggak lagi dipakai, jangan buru-buru membuangnya.

Barang-barang ini bisa didaur ulang menjadi sesuatu yang baru dan lebih berguna. Salah satunya adalah untuk membuat rak buku.

Selain irit dan ramah lingkungan, rak buku buatan sendiri tentu terlihat unik dan lebih otentik.

Buat Moms yang ingin membuat rak buku sendiri di rumah, berikut ini adalah beragam cara membuat rak buku dari kardus.

Baca Juga: Terlihat Apik dan Berbeda, Ini 10 Ide Desain Rak Bunga dari Kayu